Kanker dapat menjangkit berbagai organ tubuh kita, salah satunya usus besar (kolon) atau kolorektal, Ayo kenali gejala kanker kolorektal serta pencegahannya.
Poliomyelitis (polio) adalah penyakit virus yang sangat menular yang sebagian besar menyerang anak-anak di bawah usia 5 tahun. Virus polio memasuki tubuh melalui mulut, dalam air atau makanan yang telah terkontaminasi dengan bahan feses dari orang ya...
Vaksin MR merupakan salah satu solusi pencegahan campak dan rubella. Yuk kenali lebih dalam Vaksin MR dan Manfaatnya!
Kanker serviks atau kanker leher rahim sering disebut-sebut sebagai silent killer atau pembunuh diam-diam, karena tidak adanya gejala pada stadium awal kanker serviks. Gejala kanker serviks baru muncul setelah memasuki stadium lanjut.
Air menjadi salah satu komponen penting dalam tubuh manusia, di mana tubuh kita 50%nya terdiri dari air yang perlu dicukupi setiap harinya.
Musim hujan menjadi musim yang menguji daya tahan tubuh kita terhadap beragam penyakit, termasuk flu yang kerap kali terjadi, yuk simak cara mengegahnya!
Kanker pada anak lebih sulit untuk diketahui karena anak pada umumnya belum bisa menjelaskan apa yang mereka rasakan.
Kanker merupakan sekelompok besar penyakit yang ditandai dengan tumbuhnya sel abnormal di dalam tubuh, sel abnormal ini dapat tumbuh dan menyerang bagian tubuh manapun.
Neuroblastoma menjadi salah satu jenis kanker langka yang menyerang anak anak dan berkembang sangat pesat saat ini. Yuk kenali apa itu kanker neuroblastoma dan gejalanya!
Kanker serviks adalah kanker yang berkembang di leher rahim wanita. Kanker serviks ini sering disebut-sebut sebagai silent killer atau pembunuh diam-diam, karena tidak adanya gejala pada stadium awal kanker serviks.
Kanker serviks menempati urutan ke-2 sebagai jenis kanker yang paling banyak dialami oleh wanita Indonesia.
Kanker serviks berkembang di leher rahim wanita (pintu masuk rahim dari vagina). Hampir semua kasus kanker serviks (lebih dari 95%) disebabkan oleh infeksi human papillomavirus (HPV) risiko tinggi.